Postingan

Menampilkan postingan dengan label bekasi

Share biaya melahirkan caesar di Rs. Permata Bekasi tahun 2020

Gambar
Setelah 6 bulan vacum ngeblog karena sibuk ngurus si kecil Naomi, akhirnya penulis balik lagi nih mulai ngeblog lagi. Kali ini penulis mau share pengalaman saya melahirkan caesar di RS. Permata Bekasi. Setelah sempat ke survei rumah sakit buat opsi melahirkan caesar, akhirnya penulis memutuskan untuk melahirkan di RS. Permata Bekasi. Kenapa? Alasannya karena dari segi biaya dan akomodasi lokasi lebih dekat dari rumah. karena kebetulan rumah penulis ada di Mutiara Gading Timur. Berikut estimasi biaya persalinan secara caesar di Rs. Permata Bekasi. Biaya tersebut di atas baru biaya operasi caesarnya ya, belum termasuk obat obatan, biaya kamar perawatan ibu dan bayinya. Berikut biaya kamar perawatannya 👇 Ketika saya melahirkan, penulis mengambil kamar kelas 3. Di satu kamar itu terdapat 5 tempat tidur dan 1 kamar mandi. Untuk biaya kamarnya sendiri ibu dan bayinya di hitung masing masing ya, tidak di hitung 1 kamar. Walaupun nanti sang bayi room in dengan ibunya.

Syarat - Syarat Pemberkatan Pernikahan di Vihara Vipassana Kusalacitta Bekasi

Salam sejahtera teman - teman. Untuk artikel hari ini, penulis mau membagikan informasi mengenai persyaratan pemberkatan pernikahan agama Buddha di Wisma Vipassana Kusalacitta Bekasi. Ketentuan umum nya adalah sebagai berikut : 1. Salah satu calon pengantin ber- KTP Kota Bekasi. 2. Kedua calon pengantin ber-KTP agama Buddha Dokumen yang disiapkan : 1. Mengisi Formulir permohonan pemberkatan (setelah diisi lengkap difotokopi 2 rangkap) 2. Fotokopi e-KTP calon pengantin, saksi, dan orangtua/wali 4 rangkap 3. Fotokopi KK 4 rangkap 4. Fotokopi Akte kelahiran calon pengantin 4 rangkap 5. Fotokopi kartu visudhi 4 rangkap 6. Asli surat Keterangan dari Kelurahan (form N1/N2/N3/N4) dan fotokopi 2 rangkap. 7. Foto berdua calon pengantin 6x4 - 10 lembar. 8. Surat keterangan ganti nama bagi yang pernah ganti nama. Untuk capeng yang belum memiliki kartu Visudhi wajib untuk menjalankan Visudhi di Wisma Vipassana Kusalacitta. Untuk Visudhi sendiri, pengalaman penulis sendiri, itu tidak di kenakan bia

Share paket bridal di Esther Kho Bridal tahun 2018

Gambar
Berikut ini adalah paket bridal di Esther Kho Bridal tahun 2018

Share biaya melahirkan di rumah sakit bekasi tahun 2020

Gambar
Tempo hari, saya bersama suami sempat survei biaya melahirkan untuk kehamilan saya yang pertama. Saya cuma survei 2 lokasi, karena kedua rumah sakit ini lebih dekat dengan lokasi rumah kami. Berikut ini adalah price list biaya persalinan normal dan caesar tahun 2020 di 2 rumah sakit yang saya survei harganya yaitu sbb : 1. Rumah Sakit Hermina Bekasi Fasilitas Cathlab (Katerisasi Jantung & Angiografi) MRI 1,3 tesla CT Scan Echocardiografi EEG (Elektroensefalografi) Hemodialisa Kemoteraphi Gigi Spesialistik KTK (Klinik Tumbuh Kembang) PICU (Pediatric Intensive Care Unit) ICU/NICU (Intensive Care Unit/Neonatal Intensive Care Unit) HCU Bobath Thalassemia Bayi Tabung & Klinik Edelweiss Audiometri Klinik Nyeri Gymnasium Perina Alamat : Jl. Kemakmuran No.39, RT.004/RW.003, Marga Jaya, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17141 Telp. (021) 8842121 Website : http://herminahospitals.com/id/hermina-bekasi-2/ 2. Rumah Sakit Mitra Keluarga Bekasi Timur Rumah sakit mitra keluar